Pemerintah Desa Kawengan_ Agamis, Terbuka, Cerdas, Mandiri dan Sejahtera.  Siap Melayani Sepenuh Hati

Artikel

Dharma Wanita Pertamina Bantu Pengembangan Posyandu

18 Agustus 2021 10:28:00  kawengan  81 Kali Dibaca  Berita Desa

Aksi Dharma Wanita Pertamina Bantu Pengembangan Posyandu

(Rabu,18/08/2021). Dharma Wanita Pertamina memberikan dukungan untuk pengembangan posyandu di Desa Kawengan Kecamatan Kedewan Kabupaten Bojonegoro, dukungan dalam bentuk bantuan sarana posyandu ini merupakan salah satu bentuk tanggung jawab sosial perusahaan di bidang kesehatan untuk masyarakat yang tinggal dalam jangkauan Ring 1 Distrik 1 Kawengan. 

"Posyandu telah lama menjadi bagian masyarakat yang berperan penting dalam memantau tumbuh kembang anak. Posyandu juga merupakan salah satu kegiatan kesehatan yang sumber daya utamanya adalah masyarakat," Ujar salah satu Anggota Dharma Wanita Pertamina.

Kali ini, Dharma Wanita Pertamina memberikan bantuan berupa Tensimeter untuk Posyandu Lansia, Timbangan Berdiri, Masker, Peralatan Makanan untuk Program Makanan Tambahan (PMT) pada Balita dan peralatan lainnya untuk meningkatkan kunjungan Masyarakat setempat Ke Posyandu.

Sementara itu, Bu Lurah yang selaku Ketua Tim Penggerak PKK Desa Kawengan, Ibu Nuryana memberikan Apresiasi kepada Dharma Wanita Pertamina terhadap Perkembangan Posyandu di Desa Kawengan. "Di masa pandemi saat ini, dengan segala keterbatasan tentu kita berharap program ini akan memberikan manfaat bagi masyarakat," ujarnya.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Info Corona Jatim

Agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : RT 03 RW 01
Desa : Kawengan
Kecamatan : KEDEWAN
Kabupaten : BOJONEGORO
Kodepos : 62164
Telepon : 081225545050
Email : dskw2001@gmail.com

Arsip Artikel

29 Juli 2013 | 1.104 Kali
Kontak Kami
20 April 2022 | 459 Kali
TP.PKK Desa Kawengan, Raih Juara 1 Lomba Puisi Se-Kecamatan Kedewan
26 Agustus 2016 | 317 Kali
Sejarah Desa
12 Maret 2021 | 295 Kali
Kegiatan Pembagian Rantang Kasih Moe
01 September 2020 | 257 Kali
SO Pemerintah Desa
01 September 2020 | 249 Kali
Kartu Pedagang Produktif
20 April 2014 | 241 Kali
Peraturan Pemerintah
01 September 2020 | 162 Kali
Penerbitan KK
01 September 2020 | 132 Kali
Bidang Pertanian
01 September 2020 | 141 Kali
Daftar Informasi Publik (DIP)
01 September 2020 | 119 Kali
Bidang Peternakan/Perikanan
01 September 2020 | 147 Kali
Jaminan Sosial
05 Juli 2017 | 77 Kali
Statistik
28 Maret 2018 | 71 Kali
Tahun 2020, Pemkab Bojonegoro Terapkan Sistem Pemerintahan Digital

Profil Desa Kawengan

Youtube

Youtube

https://m.youtube.com/watch?v=OJAgfOn3u4M